Purwakarta, Zurit News.Com – Silaturahmi Pengurus Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Para Caleg Se Kabupaten Purwakarta ke Pimpinan Pondok Pesantren Al Muhajirin K.H.Abun Bunyamin, ini merupakan Halaqah Para Alim Ulama seyogyanya Kita Partai yang ber-zaskan Islam meminta Do’a dan Restu kepada para sesepuh Alim Ulama yang ada di Purwakarta.
Supaya apa yang menjadi cita-cita Partai Persatuan Pembangunan maupun Individu para Caleg kita, dapat dirido’i oleh Alloh Subhanawataalla.
Supaya apa yang menjadi cita-cita Partai Persatuan Pembangunan maupun Individu para Caleg kita, dapat dirido’i oleh Alloh Subhanawataalla.
Ketua DPC Partai Persatuan Pembangunan H.Budi dan Rengrengan menghadiri acara Maulid Nabi Muhamad SAW. yang digelar oleh Pondok pesantren Al. Muhajirin, sekaligus bersilaturahmi serta meminta do’a. Serta sebagai wujud dan penghormatan atas kehadiran Pak Uu Ruzhanul yang dulunya pernah ada dalam struktural Partai yang berlambang Kabah ini. Minggu 25/11.
Kehadiran dan kedatangan Mereka disambut langsung oleh Pimpinan Pondok Pesantren Al Muhajirin K.H Abun Bunyamin.
Pertemuan antara pimpinan pondok dan pengurus/caleg PPP dilakukan di kantor Pondok pesantren. Minggu 25/11.
Terkait perhelatan Politik Caleg, Ketua DPC PPP Budi; Target perolehan Kursi Dewan 7 se-Kabupaten, sehingga ada peningkatan kurang lebih 80 persen, itu yang diharapkan tentu dengan rasionalisasi kredibilitas dan Kapablelitas caleg hari ini, mereka yakin mampu berkompitisi baik secara individu maupun secara kolektif, bersama sama dengan struktur Partai PPP disetiap daerah pemilihan. Ucap Budi (DH).