Perbaikan Drainase Tangani Genangan Air Musim Penghujan, Berikan Kenyaman Pengguna Jalan.

Pemda Purwakarta

Purwakarta,Zuritnews – Dinas Tata Ruang dan Pemukiman Kabupaten Purwakarta. Dalam menjaga kota tetap elok dan endah program Pemerintah Daerah memberikan kenyamanan terhadap pengguna jalan seperti pejalan kaki, sering merasa tidak adanya kenyamanan dengan genangan air dimusim penghujan. Melalui CV DAVARI melaksanakan kegiatan Peningkatan/Pembangunan/Rehabilitasi Drainase di Kabupaten Purwakarta.

Hal ini diungkapkan Distarkim melalui Kabid Perkim, Kasi Penyertaan Lingkungan & Permukiman, Rahmat Amin sebagai Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) dilapangan mengatakan; Anggaran APBD tahun 2020/ Kegiatan Peningkatan Pembangunan Rehabilitasi Drainase, Pembangunan Drainase Rt 06/09 Kelurahan Nagri Kidul Depan Kantor Bakorwil Kecamatan Purwakarta.

Baca Juga :  Patroli Industri Satgas Citarum Harum di Wilayah Sektor 14

Rahmat Amin; melakukan pengawasan langsung dilapangan sekaligus memberikan arahan agar pelaksanaan sesuai dengan RAB dan rencana tehnis, diharapkan pekerjaan sesuai dengan aturan. Selasa 3/11.

Sering terjadi adanya genangan air ketika hujan besar dan berjam jam sementara drainase sudah adanya penyumbatan dan pendangkalan jadi tidak dapat menampung air karena adanya sumbatan dan pendangkalan. Solusi dengan dilakukan perbaikan saluran/drainase agar air bisa mengalir dengan lancar.

Rahman juga meminta maaf kepada pengguna jalan dengan adanya pekerjaan ini jadi terganggu dan menghimbau dengan memasang rambu rambu agar hati hati. Tegas Rahmat Amin.(DAUP H).

Baca Juga :  Implementasi KIP, Diskominfo Gelar Bimtek Pengklasifikasian Informasi