Purwakakarta,ZuritNews – Yayasan Pendidikan Purnawarman – Sekolah Menengah Kejuruan Purnawarman, membuka Penerimaan Peserta Didik Baru tahun ajaran 2019 -2020 dimulai tanggal 10 Juni 2019, bertempat di SMK Purnawarman, Jln. A. Yani No 172 Purwakarta.
Bidang keahlian Bisnis Manajemen, Pariwisata, Tehnologi, Informaswi Dan Komunikasi mendapat Predikat Unggulan A, ini menjadikan modal dasar menuju sekolah bermutu dalam mencetak kader – kader bangsa yang berilmu, terampil, kreatif, mandiri dan berwawasan luas, berlandaskan iman dan taqwa.
Kepala Sekolah SMK PN Uyat Sudaryat ST, dalam PPBD tahun 2019 dengan adanya aturan Zonasi yang dikeluarkan oleh Mentri Pendidikan sama sekali tidak terlalu dignifikan karna di SMK tdk ada sistem Zonasi, terhadap Sekolah Swasta dalam hal ini SMK PN, diperkirakan akan banyaknya pendaftar setelah pendaftaran sekolah negeri dibuka karena sekolah swasta harus menunggu sekolah negeri dulu baru swasta bisa bertambah. Sudah logis dari tahun ketahun begitu.
Uyat; melaksanakan pembelajaran secara efektif dan efisien dengan mengembangkan Kurikulum Berbasis Kompetensi, meningkatkan profil kemampuan guru dan tenaga kependidikan sehingga menjadi guru maupun pegawai yang profesional dalam bidangnya. Menumbuhkan dan meningkatkan pengahayatan terhadap ajaran Agama yang dianut serta menghargai kultur budaya bangsa sebagai pedoman kearipan dalam bertindak memberdayakan dan mengembangkan sarana/prasarana secara maksimal.
Mengadakan pelatihan untuk menciptakan SDM yang berbakat kreatif serta inovatif membina dan meningkatkan kerjasama dengan komponen masyarakat secara berkesinambungan.
Sekolah Menengah Kejuruan Purnawarman selalu meningkatkan mutu pendidikan sehingga orang tua siswa bisa melihat dan memberikan kepercayaan terhadap Sekolah. Dengan Moto Santun Dalam Pribadi Tangguh Dalam Prestasi. Pungkas Uyat.(DH)